Game PS2 atau biasa kamu mainkan pada konsol game ps2 yang booming dimainkan pada tahun 2000an ini sampai sekarang beberapa game nya masih populer dan masih banyak yang memainkan lho. tapi tidak dengan konsol tapi melalui perangkat komputer PC atau Laptop. Lalu bagaimana cara mendownload game PS2 di laptop? Yuk kita simak caranya dibawah ini.
Untuk langkah ini, pastikan sebelumnya kamu udah mengunduhnya, karena ukurannya lumayan besar loh! Meski kualitas grafik PS2 tidak sebagik game PS4 saat ini, tetapi ukuran game PS2 rata-rata sebesar 1GB bahkan ada yang mencapai lebih dari 4GB. Berikut ini langkah-langkah yang bisa kamu ikuti untuk memilih file ISO dalam cara main game PS2 di PC dengan emulator.
- Langkah 1 – Pastikan kamu sudah mendownload file ISO game yang ingin kamu mainkan.
- Langkah 2 – bila kamu belum punya ISO gamenya, kamu bisa download disini: ISO Game PS2.
- Langkah 3 – bila sudah, pilih menu CDVD > Iso Selector dan cari file ISO gamenya
Di sini, sebagai langkah percobaan teknohits akan mencoba bermain Digimon Rumble Are 2, game fighting Digimon yang melegenda saat pertama kali dirilis.
Cara Menjalankan Game PS2 di Emulator PC/Laptop
Setelah file ISO yang kamu download dipilih, langkah berikutnya yang harus kamu lakukan adalah menjalankan game yang ingin dimainkan. Caranya pula sangat sederhana. Berikut ini langkah-langkah yang bisa kamu ikuti untuk menjalankan game PS2 yang telah didownload sebelumnya.
- Langkah – 1 Jika ISO game PS2 sudah kamu tentukan, berikutnya cuma tinggal menjalankan game tersebut.
- Langkah – 2: Pilih menu System > Reboot CDVD (full) atau (fast).
- Langkah – 3: Tunggu beberapa saat hingga secara otomatis game akan berjalan.
Itulah cara mudah untuk bermain game PlayStation 2 (PS2) di komputer atau laptop kamu tanpa mengalami hambatan. dengan kecanggihan teknologi saat ini, kamu dapat dengan mudah memainkan berbagai macam game lama tanpa harus membeli konsolnya yang mungkin sudah tidak dijual lagi di pasaran.