Bersin merupakan kenikmatan bagi seseorang, karena setelah bersin nafas kita langsung segar dan hidung kita tidak gatal lagi, namun Tahukah kamu kenapa orang Pejamkan mata bersin? Yuk kita bahas bareng-bareng.
Dr. David Huston, dekan asosiasi di kampus Texas A&M College of Medicine Houston memberikan wawasan bagi para manusia, bahwa penyebab kita pejamkan mata saat bersin adalah mencegah suatu partikel yang keluar dari hidung kita saat sedang bersin agar tidak masuk ke area kelopak mata.
“Dengan menutup kelopak mata kita saat sedang bersin, maka itu dapat mencegah iritasi untuk memasuki dan mengganggu mata,” ucap Huston.
Meskipun seperti itu, jika kalian melakukan bersin dengan mata terbuka tidak apa apa kok, karena bola mata kamu akan keluar seperti sebuah kisah yang tidak terjelaskan dalam sains. Jadi jika kita bersin yang keras Tekanannya pun yang meningkat dan dapat terbentuk di pembuluh darah, bukan di mata ataupun otot yang mengelilinginya. Tekanan vaskular yang meningkat ini dapat menyebabkan pembuluh darah kecil (kapiler) pecah.
Sekadar info untuk kalian para sobat teknohits, bersin adalah suatu refleks sternutasi, agar melindungi jalur hidung manusia dari partikel asing dengan memaksa angin meluncur kencang dengan kecepatan 10 mph, dari paru-paru.
Jadi sebelum itu, kecepatannya tercatat mencapai 100 mph, tetapi sebuah penelitian pada 2013 yang diterbitkan di jurnal Plus One menemukan bahwa enam sukarelawan memiliki kecepatan bersin 4,5 meter per detik atau 10 mph.