Berhala yang disembah Bani Israil semasa Nabi llyas bernama …..

Berhala yang disembah Bani Israil semasa Nabi llyas bernama …..
A. Lata    C. Ba’al
B. Uzza   D. Manna

Jawaban: C

Dilansir dari Ensiklopedia Berhala yang disembah Bani Israil semasa Nabi llyas bernama …..C. Ba’al

Mereka(bani israil) menyembah berhala bernama Ba`al yang diambil dari nama seorang wanita yang mereka sembah selain Allah,Namun mereka baru menyembah Allah setelah diturunkan azab kepada mereka dan itupun(keimanan) mereka tidak bertahan lama sepeninggal nabi Ilyasa As.

Penjelasan:

               kisah nabi Ilyas as(ringkasan)

Mula-mula Allah mengutus nabi Ilyas kepada bani israil yang tinggal di negeri yang sekarang dikenal negeri Ba`labak.Mereka suka menyembah berhala (yang sudah disebutkan namanya dan sumber namanya diatas.Nabi Ilyas pun mengajak mereka meyembah Allah,tetapi mereka tidak mau mengikuti seruan itu.

Kisah mereka telah diangkat/diabadikan dalam al-qur`an surah Al-an`am ayat:86-87

وَإِسْمَٰعِيلَ وَٱلْيَسَعَ وَيُونُسَ وَلُوطًا ۚ وَكُلًّا فَضَّلْنَا عَلَى ٱلْعَٰلَمِينَ

Wa ismā’īla walyasa’a wa yụnusa wa lụṭā, wa kullan faḍḍalnā ‘alal-‘ālamīn.

Terjemah: Dan Ismail, Alyasa’, Yunus dan Luth. Masing-masing Kami lebihkan derajatnya di atas umat (di masanya).

 

Karena kedurhakaan mereka ini,Allah pun menurunkan azab berupa kemarau panjang selama 3 tahun.Sedangkan nabi Ilyas as bersembunyi di rumah2 yang kosong karena takut dibunuh oleh kaumnya dan atas kebesaran Allah beliau mendapatkan makanan di rumah-rumah tersebut.

Dan karena azab tersebut,mereka pun beriman kepada Allah dan insyaf atas kesalahan mereka tersebut.Namun kensyafan tersebut tidak bertahan lama sepeninggal nabi Ilyasa as.(kisah ini cuma` bonus doank,ya)