dampak positif dari revolusi teknologi ditunjukkan oleh nomor

dampak positif dari revolusi teknologi ditunjukkan oleh nomor

A. 1), 2), dan 3)
B. 1), 3), dan 5)
C. 2), 3), dan 4)
D. 2), 3), dan 5)
E. 3), 4), dan 5)

jawaban

B. 1), 3), dan 5)

 

Penjelasan:

Revolusi teknologi adalah perubahan teknologi yang menyesuaikan dengan kehidupan manusia yang modern.

 

1) termasuk dampak positif karena dengan melakukan transaksi keuangan melalui teknologi ATAM atau ebanking maka kita tidak perlu repot-repot bertemu untuk melakukan transaksi pembayaran.

 

2) termasuk dapak negatif karena memanfaatkan jaringan komunikasi untuk membajak adalah tindakan kriminalitas.

 

3) termasuk dampak positif karena dengan menggunakan teknologi saat ini untuk melakukan kelas online maka kita terhindar dari wabah penyakit yang sedang merajarela saat ini.

 

4) termasuk dampak negatif karena segala sesuatu yang ilegal adalah segala sesuatu yang melanggar hukum dan termasuk kiriminalitas.

 

5) termasuk dampak positif karena berpindah dari satu kota ke kota lain menggunakan teknologi terbaru hanya menghabiskan 1 jam, sehingga kita memiliki waktu lebih banyak untuk melakukan kegiatan lain.