2 Langkah Mudah Cadangkan Pesan WhatsApp lewat Google Drive

Jika kamu menggunakan whatsapp untuk keperluan perkerjaan atau hal penting lainnya, tentunya kamu harus melakukan langkah mudah cadangkang pesan whatsapp lewat Google Drive ini. karena jika kamu telah menghapus pesan dan ternyata pesan tersebut sangat penting, kamu bisa bisa memulihkannya dengan cukup mudah.

Kamu bisa memulihkan pesan whatsapp yang telah dihapus tersebut menggunakan bantuan Google drive dan nomor telepon. tapi nomor telepon dan akun Google tersebut harus sama ya dengan yang ditautkan ke akun WhatsApp agar cara ini bisa berkerja.

 

Cara Memulihkan pesan WhatsApp menggunakan akun Google Drive

1. Hapus aplikasi Whatsapp dari perangkat Android Anda.

2. Buka Google Play Store dan instal ulang aplikasi Whatsapp.

3. Setelah itu buka aplikasi Whatsapp dan verifikasi nomor telepon Anda.

4. Akan muncul tulisan untuk “Restore (Pulihkan)” pesan melalui Google Drive, tekan “Restore”.

5. Terakhir, tekan “Next”.

Seluruh pesan WhatsApp dan file media Anda yang telah dicadangkan akan pulih kembali.

 

cara mencadangkan pesan whatsapp ke Google Drive

1. Buka aplikasi Whatsapp dan ketuk tiga titik di kanan atas layar.

2. Ketuk “Settings (Pengaturan)” dan pilih “Chats (Obrolan)”.

3. Ketuk “Chat Backup (Cadangan Obrolan)”

4. Pilih “Backup to Google Drive (Cadangkan ke Google Drive)” dan ketuk salah satu pilihan selain “Never (Tidak Pernah)”.

5. Setelah itu pilih akun Google yang ingin Anda gunakan untuk backup Whatsapp, atau gunakan akun lain dengan mengetuk “Add Account (Tambah Akun)”.

6. ketuk “Backup Over (Cadangkan Selesai)” dan pilih jaringan yang akan Anda gunakan untuk pencadangan jika diperlukan.