3 Game Terlaris Sepanjang Masa, Ada Play Station

Saat jaman wabah pandemi covid19 yang tidak ada habisnya ini, mayoritas masyarakat menghabiskan waktunya dirumah saja. Dan salah satu yang mereka lakukan adalah bermain game. Bermain game atau game online saat ini menjadi trending yang amat ramai, karena semua pelajar di Indonesia melakukan pembelajaran daring yang menjadi sebab pengguna game online sangat meningkat drastis.

Namun, jika kita melihat kebelakang. Perkembangan game dunia sangatlah menarik, meskipun dulu belum ada game online seperti game mobile legends maupun pubgm namun ternyata beberapa tahun kebelakang sudah terdapat game yang sangat laris di dunia loh. Game apa saja itu? Yuk kita bahas bersama.

 

play station 2

Game konsol ini paling laris sepanjang masa. Game ini sendiri pernah dipublikasikan pada 1999 dan baru dirilis pada 2000. Hingga akhirnya berjaya di pasar dunia. Penjualan PS2 ini sendiri bahkan mencapai 155 juta unit di seluruh dunia. dalam game ini, ada beberapa judul game paling popular yang pernah dimainkan pada PS2 ini, antara lain ‘Winning Eleven’, ‘GTA: San Andreas’, ‘Kingdom Hearts II’, ‘Resident Evil 4’, sampai ‘God of War’.

 

Super Mario Bros’

Super Mario Bros’
Sumber gambar:;liputan 6

Siapa yang tidak kenal dengan permainan yang satu ini. Game ‘Super Mario Bros’ ini menjadi salah satu game paling laris di dunia karena berhasil menjual sebanyak 30,79 juta copy game ke seluruh dunia. Game legendaris akhirnya dirilis kembali pada 2006.

 

Call of Duty: Black Ops’

Call of Duty: Black Ops’
Sumber gambar: steam

Selain itu, juga terdapat game bergenre forst person shooter dari seri ‘Call of Duty Black Ops’ ini yang juga masuk sebagai salah satu game paling laris sepanjang sejarah. Black Ops sendiri merupakan sebuah serial permainan yang pernah dirilis pada 2010 lalu. Saat peluncurannya bahkan telah memecahkan rekor dengan

 

Grand Theft Auto V’

Grand Theft Auto V’
Sumber gambar: UOL

Game ini pernah terjual hingga 54 juta kopi di seluruh dunia. Tidak heran, jika game yang satu ini menjadi salah satu game paling laris sepanjang masa. Game ini sendiri pernah dirilis pada 2013.